Jasa Raharja dan Unissula Tingkatkan Peranan Mahasiswa Dalam Inovasi Safety Campaign
Jawa Tengah, HarianAksara.com – Upaya penanggulangan kecelakaan lalu lintas dengan menggandeng perguruan tinggi di seluruh Indonesia, terus dilakukan Jasa Raharja. Kali ini, Jasa Raharja kembali menjalin kerja-sama dengan Universitas Islam…
